Langsung ke konten utama

Update Bib Gourmand di Michelin Guide Singapore 2018

Bahasa l Inggris

Kalau membicarakan Michelin Star, sekarang ini bukan hanya mengenai restoran eksklusif dengan interior elegan yang tentu biasanya menawarkan harga dining yang fastastis. Kali ini di 2018, Michelin Guide Singapore kembali merilis update terbaru dari penerima Bib Gourmand di tahun 2018 ini sebanyak 50 penerima penghargaan termasuk 17 peserta baru. Perlu diketahui daftar Bib Gourmand ini terdiri dari restoran dan street food yang menawarkan menu tidak lebih dari S$ 45.

Nah buat pecinta kuliner dengan limited budget tapi dengan standar Michelin  Star kali ini tidak perlu bingung untuk mencari pilihan kuliner yang sedap dan murah tentunya. Berikut list yang wajib kamu kunjungi ketika berlibur ke Singapura.

Hawker Center:
1. A Noodle Story
2. Alliance Seafood
3. Ah Er Soup (ABC Brickworks Food Centre)
4. Balestier Hood Rover Rojak
5. Depot Road Zhen Shan Mei Claypot Laksa
6. Famous Sungei Road Trishaw Laksa
7. Hong Heng Fried Sotong Mee
8. Hong Kee Beef Noodle
9. Hoo Kee Bak Chang
10. J2 Famous Crispy Curry Puff
11. Na Na Homemade Curry (Bukit Merah)
12. New Lucky Claypot Rice
13. Shi Hui Yuan (Queenstown)
14. Tian Tian Hainanese Chicken Rice (Maxwell Food Centre)
15. Tiong Bahru Hainanese Boneless Chicken Rice (Tiong Bahru Food Centre)
16. Chey Sua Carrot Cake
17. Chai Chuan Tou Yang Rou Tang (Bukit Merah View Food Centre) NEW
18. Chuan Kee Boneless Braised Duck (Ghim Moh Market & Food Centre) NEW
19. Fresh Taste Big Prawn Noodle (Zion Riverside Food Centre) NEW
20. Heng (Newton Food Centre) NEW
21. Hong Kong Yummy Soup (Alexandra Village Food Centre) NEW
22. Lao Fu Zi Fried Kway Teow (Old Airport Road Food Centre) NEW
23. Lian He Ben Ji Claypot Rice (Chinatown Complex) NEW
24. Outram Park Fried Kway Teow Mee (Hong Lim Market & Food Centre) NEW
25. Rolina Traditional Hainanese Curry Puff (Tanjong Pagar Food Market & Food Centre) NEW
26. Tai Wah Pork Noodle (Hong Lim Market & Food Centre) NEW
27. Tiong Bahru Yi Sheng Fried Hokkien Prawn Mee (ABC Brickworks Food Centre) NEW
28. Shi Wei Da (Fengshan Market & Food Centre) NEW

European
1. Bar-Roque Grill

Street Food
1. Bismillah Biryani
2. Sit Huang Eating House
3. Zai Shun Curry Fish Head
4. Eminent Frog Porridge & Seafood (Geylang Road Lorong 19) NEW
5. Sin Kee Famous Cantonese Chicken Rice (Holland Drive) NEW

Singaporean
1. Ka-Soh (Outram Park)
2. Kok Sen Restaurant
3. New Ubin Seafood (Bukit Batok)
4. Song Fa Bak Kut Teh (New Bridge Road)
5. Sik Bao Sin (Desmond's Creation) NEW

Indian
1. Lagnaa
2. Zaffron Kitchen (East Coast)
3. Muthu's Curry (Little India) NEW

Peranakan
1. The Blue Gingger
2. True Blue Cuisine

Cantonese Roast Meats
1. Liao Fan Hawker Chan (78 Smith Street)

Japanese
1. Man Man (Tanjong Pagar)
2. Shirokane Tori-Tama

Malaysian
1. The Coconut Club NEW

Thai
1. Yingthai Palace

Vegetarian
1. Whole Earth

Asyik kan buat kamu yang sedang ini wisata kuliner tahun ini sangat banyak pilihan Bib Gourmand dengan kualitas makanan yang rekomen dan harga yang terjangkau pastinya. Tapi siap-siap saja ya biasanya akan ada antrian yang cukup panjang ketika mengunjungi daftar kuliner ini. Happy hunting!

Sumber dari : https://guide.michelin.com

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Motel Mexicola, Seminyak, Bali

Bahasa l Inggris Panas yang begitu terik tentu sangat familiar sekali di pulau Dewata. Bali merupakan salah satu destinasi liburan baik bagi turis lokal maupun asing dari zaman dulu hingga sekarang yang masih menjadi primadona wisata di Indonesia. Buat kamu yang berkesempatan mengunjungi Bali, tentunya sekarang ini tidak hanya pantai yang bisa menjadi tempat yang trend untuk kita datangi. Tetapi juga banyaknya restoran, cafe dan coffee shop yang beraneka ragam, modern dan tentunya kekinian. Motel Mexicola ini merupakan salah satu tempat yang instagramable untuk dikunjungi baik pada siang atau malam hari. Kebetulan siang hari menjelang sore aku berkesempatan mengunjungi tempat makan yang berwarna ini. Jalan menuju Motel Mexicola cukup kecil, dan tidak tersedia tempat parkir kendaraan di depan restoran ini. Sedikit info, kita akan diarahkan petugas setempat untuk memarkir kendaraan di dekat pantai dan berjalan kaki sekitar 5 menit ke Motel Mexicola. Dari luar tempa...

Portable Grill & Shabu, Gading Serpong, Tangerang Selatan

Tersedia dalam bahasa Inggris:  Klik Disini Portable merupakan salah satu spot untuk menikmati shabu-shabu khas Jepang dengan pilihan daging yang berkualitas. Di akhir pekan kemarin, aku kembali meng-explore area Gading Serpong yang saat ini terdapat banyak restoran dan kafe dengan konsep yang mengagumkan. Sesuai informasi yang aku dapat, Portable hadir disini dengan konsep yang menakjubkan  dengan bangunan yang cukup besar untuk sebuah restoran. Portable mudah untuk ditemukan menggunakan map dan selain itu juga terlihat jelas dari jalan raya dengan papan nama yang besar lengkap dengan lampu. Begitu memasuki restoran, aku cukup terkesima dengan area restoran yang luas lalu interior yang terlihat eksklusif. Lengkap dengan sofa-sofa empuk, lalu area bar yang cantik dan area outdoor dengan sentuhan tanaman hijau yang mempesona dan lampu-lampu yang terang menghiasi di malam hari.  Chef Chandra Yudasswara merupakan chef yang berperan di portable, tidak perlu dir...

10 Kuliner Online Yang Wajib Kamu Coba, Jakarta

Tersedia dalam bahasa Inggris:  Klik Disini Dari tahun ke tahun, usaha kuliner semakin berkembang di Jakarta. Tidak tanggung-tanggung dalam beberapa bulan saja, kita bisa menemukan jumlah online shop yang tidak terhingga beroperasi di sosial media. Sebagai seorang food blogger, selain mengexplore kuliner di berbagai restoran, sesekali aku berkesempatan untuk mencicipi makanan yang bisa dipesan melalui delivery online. Berbeda dengan restoran dimana kita bisa melihat isi review restoran tersebut melalu beberapa fitur aplikasi. Sedangkan kuliner basis online ini hanya foto sebagai patokannya dan mungkin rekomendasi dari teman-teman. Berikut aku akan berbagi 10 daftar kuliner online yang patut kamu coba. 1. Halona Kitchen  (IG:halonakitchen) Seingatku, brand ini mulai beroperasi sekitar tahun kemarin dengan spesialis produk nasi cita rasa khas Indonesia yang dipadu dengan chicken crispy dan topping sambal. Tersedia dalam beberapa sambal seperti sambal matah, samb...